-->

Cek Kondisi Mesin Dan Body Sebelum Membeli Mobil Bekas

Cek Bodi Mobil dan mesin Mobil. - Mengecek body mobil meliputi mengecek setiap detail dari tampilan luar. Baik cat maupun kerangka mobil.Sebelumnya mengecek body, mintalah ijin pemilik mobil untuk memeriksa kendaraannya. Dengan melakukan cek fisik, Anda akan segera mengetahui kejujuran si pemilik mobil.

Cek Kondisi Mesin Dan Body Sebelum Membeli Mobil Bekas

Cek Kondisi Mesin Dan Body Sebelum Membeli Mobil Bekas
Perhatikan kondisi body dan cat mobil, apakah masih mulus, tidak ada goresan atau ada titik-titik karat, lecet, penyok, atau bekas tambalan dempul. Perhatikan setiap detail body  mobil tersebut dengan teliti. Di mulai dari depan ke belakang dan dari atas ke bawah.

Setelah melihat kondisi body mesin barulah langkah selanjutnya adalah mengecek kondisi mesin mobil.  Dalam mengecek mesin mobil hal yang perlu di cek dan di perhatikan adalah;
- kondisi rpm mobil
- kondisi pendinginan mobil atau radiator
- kondisi alternator
- kondisi sistem bahan bakar
- kondisi sistem pelumasan

Semoga sedikit artikel ini bisa membantu bagi autozer dalam menentukan dan memilih mobil bekas untuk menjadi kendaraan pribadi.




Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cek Kondisi Mesin Dan Body Sebelum Membeli Mobil Bekas"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel